web 2.0

Tujuan PKS

  • Menumbuhkan kesadaran siswa dan masyarakat terhadap tata cara berlalu lintas
  • Menciptakan siswa yang disiplin, tegas dan bertanggungjawab dalam melaksanakan tugas.
  • Mendidik siswa untuk berperan dalam menjaga keamanan di lingkungan sekolah.
  • Memberikan pembelajaran dan berbagai pengetahuan yang mendukung perkembangan siswa

Tugas PKS

  • Memberikan pelayan siswa dalam berlalu lintas.
  • Mendukung pengamanan kegiatan/event yang diselenggarakan sekolah.
  • Memberikan pembinaan dan penyuluhan kepada siswa seputar lalu lintas dan berbagai hal – hal lain yang mendukung peran PKS.
  • Berupaya untuk menciptakan suasana sekolah yang damai dan bersahabat.

Minggu, 10 Juni 2012

Materi PKS "Pengendalian Massa"


Dengan memiliki keterampilan dan kemampuan Dalmas Polri setiap anggota PKS dapat diandalkan dilapangan dalam menghadapi setiap situasi apapun juga termasuk menghindari jatuhnya korban anggota karena tidak memiliki kemampuan Dalmas Polri.
1. Materi Latihan
a. Sikap – sikap Dasar Dalmas Awal
  • Sikap Sempurna / Sikap Siap
  • Sikap Istirahat Di tempat
  • Sikap Pokok
  • Sikap Siaga
  • Sikap Perubahan Arah
  • Sikap Pegang Tali Dalmas
  • Letakkan Tali Dalmas
  • Sikap tangan berkait
b. Formasi Dalmas
  • Formasi dasar
  • Formasi murni
  • Formasi rangkaian
  • Formasi aplikasi
c. Formasi Dalmas Awal
1. Formasi tingkat peleton
  • Formasi banjar / formasi dasar.
  • Formasi banjar tiga
  • Formasi bersaf
2. Formasi tingkat kompi
  • Formasi banjar (formasi dasar)
  • Formasi banjar tiga
  • Formasi bersaf
d. Sikap-sikap dasar dalmas lanjut
  • Sikap sempurna dengan membawa tameng
  • Penghormatan dengan membawa tameng
  • Sikap istirahat di tempat dengan membawa tameng
  • Sikap tongkat samping
  • Sikap siaga
  • Jalan di tempat
  • Sarungkan tongkat
  • Letakkan perlengkapan
  • Pakai perlengakapan
  • Tegak tameng
  • Tangan kiri tameng
e. Formasi dalmas lanjut
1. Formasi dalmas lanjut tingkat peleton
  • Formasi banjar (formasi dasar)
  • Formasi paruh lembing satu regu penutup
  • Formasi banjar tiga
  • Formasi bersaf
2. Formasi dalmas lanjut tingkat kompi
  • Formasi banjar ( formasi dasar )
  • Formasi paruh lembing satu peleton penutup
  • Formasi banjar tiga
  • Formasi bersaf

0 komentar:

Posting Komentar